Posts

Showing posts with the label Spesies Baru

Spesies Baru dari Ikan Gobi Ditemukan di Maluku

Image
Jangan lupa membaca artikel tentang bisnis di > Informasi bisnis terbaik 2020 . Ikan gobi adalah ikan yang paling banyak dijumpai di laut. Ikan tersebut dimasukkan dalam famili gobiidae yang memiliki lebih dari 220 genus dan 1500 spesies sehingga ikan gobi tergolong ikan laut yang banyak ditemukan di laut dan sering dijumpai di terumbu karang, lumpur, pasir, dan puing-puing yang ada di dalam laut. Dalam rentang mulai bulan Januari 1980 hingga April 2014, penemuan ikan gobi sudah diidentifikasi 327 jenis baru. Pada bulan Mei 2016, berita penemuan ikan gobi jenis baru ini dari Ambon, Maluku. Penemuan ini adalah hasil kerja sama Indonesia Biodiversity Research Centre (Universitas Udayana, Bali) dengan Department of Aquatic Zoology, Western Australian Museum dan Conservation International Indonesia Marine Program.  Ikan jenis baru tersebut diberi nama ilmiah  Sueviota bryozophila . Holotipe Sueviota bryozophila dengan pewarnaan Cyanine Blue (G.R. Allen). Ikan terse