Mitigasi Bencana Gempa Bumi dan Tsunami
Jangan lupa membaca artikel tentang bisnis di > Informasi bisnis terbaik 2020 . Gempa bumi adalah salah satu bencana alam yang sering melanda Indonesia karena letak geologinya yang berada di zona subduksi lempeng tektonik. Gempa bumi (Earthquake) merupakan gelombang yang terjadi di permukaan bumi akibat berbagi faktor seperti gerakan lempeng tektonik, erupsi gunung api atau longsor. Gempa yang sering berkekuatan besar dan paling banyak menelan korban jiwa dan fisik adalah gempa tektonik. Gempa tektonik adalah gempa yang diakibatkan oleh tumbukan lempeng tektonik. Indonesia menjadi salah satu negara dengan resiko gempa tinggi karena berada di zona subduksi Lempeng Indo Australia dengan Lempeng Eurasia. Wilayah paling sering dilanda gempa adalah wilayah selatan sepanjang Sumatera hingga Nusa Tenggara. Gempa bumi dapat mengakibatkan berbagi kerusakan bangunan, jalan, jembatan dan lainnya. Dampak susulan dari gempa bumi bisa tsunami atau tanah longsor. Kebanyakan korban jiwa